Selasa, 15 Februari 2011

Hidup Itu Perjalanan

Selasa, 15 Februari 2011

Hidup Itu Perjalanan - Dulu, ada seorang Kaisar yg mengatakan pada seorang penunggang kuda, bahwa jika dia bisa menjelajahi daerah seluas apapun, maka Kaisar akan memberikan kepadanya daerah seluas yg sanggup dijelajahinya itu. Kontan si penunggang kuda itu melompat ke punggung kudanya & melesat secepat mungkin untuk menjelajahi dataran seluas mungkin.Dia melaju & terus melaju, melecuti kudanya untuk lari secepat mungkin untuk menjelajahi dataran seluas mungkin. Ketika lapar & letih, dia tidak berhenti untuk makan dan minum karena dia mau memiliki tanah yg maha seluas.

Akhirnya tiba ia pada suatu tempat setelah berhasil menjelajahi daerah cukup luas, tetapi ia sudah sangat lelah & hampir mati. Lalu dia berkata terhadap dirinya sendiri, “Mengapa aku paksa diri begitu keras untuk menguasai tanah yg seluas ini? Kini aku sudah sekarat, & hampir mati & aku hanya butuh tanah seluas 2 meter untuk menguburkan diriku sendiri.

Cerita ini mirip dgn perjalanan hidup kita. Kita cenderung memaksa diri sangat keras tiap hari untuk mencari uang, kuasa, dan keyakinan diri. Kita cenderung mengabaikan kesehatan kita, waktu bersama keluarga, dan kesempatan mengagumi keindahan di sekeliling kita, hal-hal yg ingin kita lakukan. Kita cenderung mengabaikan kehidupan rohani kita. Kita cenderung tidak memikirkan dengan serius hidup kita sesudah mati.

Anda percaya ada kehidupan sesudah mati? Suatu hari ketika kita menoleh ke belakang, kita akan melihat betapa kita tidak membutuhkan sebanyak itu, tapi kita tidak mampu memutar mundur waktu atas semua hal yg tidak sempat lakukan. Maka mulai sat ini luangkanlah waktu memikirkan sejenak hal yg akan terjadi jika kita mati kelak. Atau apa yg akan kita lakukan saat ini seandainya kita tahu bahwa kita akan meninggal dalam waktu seminggu lagi? Sebulan lagi? Setahun lagi? 10tahun lagi? Atau 40tahun lagi? Bukankah suatu hal yg menyenangkan sekaligus menyeramkan seandainya kita bisa mengetahui kapan kita akan mati? Cuma kita tidak tahu, kita semua tidak ada yg tahu.

Kita hanya bisa bersiap meninggalkan semuanya. Jalanilah hidup yg seimbang, belajarlah menghargai dan menikmati hidup ini apa adanya, dan terutama: TAHU APA YG TERPENTING DALAM HIDUPMU.


Related Posts :

0 komentar:

Posting Komentar

Untuk Menutup Jendela ini Klik Salah Satu Iklan Yang Ada..
Terima Kasih..
-- disini skrip ---
25 Nabi Abg SMU Agama Ahmadiyah Alkohol Aneh Angka 4 Pada Nokia Angka Empat Artis Artis Porno Yang Bertobat Avril Lavigne Bayi Bicara Bayi Kembar Belajar Memaafkan Bercinta Berenang Berita Berpikir Positif Blackberry Buah Pisang Budaya Seks Bugil Cabai Cara Berenang Cari Pacar Cerita Cinta Cinta Cinta Butuh Kesabaran Ciuman Maut Ciuman Terlama Dasar-dasar Gaya Renang Dokter Perkosa Pasien Dollar Zimbabwe Facebook Firaun Firaun Yang Ditenggelamkan Foto Facebook Foto Seksi Foto-foto Gaya Liar Gaya Renang Gengster Hacker Handphone Hotel hotel paling romantis di dunia Ibu Indahnya Shalat Islam Julia Perez Kaki Ayam Karakter Wanita Karya Kata Bijak Kecelakaan Kehidupan Kekayaan Mubarak Kencan Kencan Pertama Kentut Termahal Kesabaran Cinta Kesehatan Kesuburan Wanita Khasiat Khasiat Buah Khasiat Buah Pisang Khasiat Ceker Ayam Kisah Nyata Kitab Ahmadiyah Kode Nokia Kode Rahasia Pada Nokia Kondom Lelaki Lomba Maaf Mantan Artis Porno Manusia Ajaib Manusia Berumur 256 Tahun Manusia Unik Memaafkan Memperkuat Otak Mendapatkan Bayi Kembar Mesjid Mimpi Misteri Misteri Angka Empat Musik Nabi Nabi dan Rasul Nama Unik Nasehat Cinta Nasehat Kehidupan Nokia Obat Putus Cinta Olahraga Otot Pemerkosaan Pengakuan Pengakuan Mantan Artis Porno Penyakit Peraturan di Setiap Negara Peraturan-peraturan Aneh Perawan Percakapan Bayi Perceraian Termahal Perempuan Perjuangan Hidup Pijat Plus Posisi Bercinta Positif Thinking Profesi Putus Cinta Renang Resep Resep Coca Cola Rumah Tangga Sejarah Seks Selamatkan Foto Anda Selaput Darah Shalat Siswi SMU Jaman Sekarang Suntikan Cinta Susah Orgasme Taman Taman Wanita Tampil Cantik Saat Bangun Tidur Tangisan Seorang Ibu Tanpa Busana Teknik Seks Telanjang Tempat Bercinta Tentang Cinta Tentang Mimpi Tiduri Aku Ibu Tips Tips Berbusana Tips Berenang Tips Blackberry Tips dan Trick Tips Hamil Tips Handphone Tips Kecantikan Tips Kencan Tips Merawat Penis Tips Pacaran Tips Putus Cinta Tips Seks Toket Gede Training Tukang Pijat Umat Islam Umur Dunia Unik Wanita Orgasme Wisata Zaman Nabi
 
Copyright © 2009 Blog Unik
Designed by Dody Farial and XML Coded by Blog Zone